Langsung ke konten utama

#PINTERNET : Pengertian dan Sejarah Internet

Sebenarnya kata INTERNET ini sudah biasa kita dengar dimana-mana dan sudah biasa digunakan dimana pun kita mau dan disaat kita butuhkan. Mungkin zaman dulu masih sulit ditemukan, tapi sekarang internet sudah biasa kita gunakan dengan mudah. Mulai dari komputer sampai telepon genggam, dari mulai bentuk yang besar sampai yang kecil, dari yang harus pake kabel hingga hanya menggunakan baterai. Ya, itulah perkembangan zaman, tapi untuk para pengguna internet kita bahas dulu yuk apa itu internet? dan bagaimana awal mula adanya internet?

A. Pengertian Internet

Secara harfiah kata internet ini terdiri dari tiga kata yaitu inter, connection dan networking. kata inter merupakan kata singkatan dari international sedangkan connection memiliki arti 'hubungan' dan networking memiliki arti 'jaringan'. Sedangkan menurut tata bahasa internet berasal dari bahasa yunani 'inter' yang berarti antara. Jadi, dapat disimpulkan pula bahwa internet adalah teknologi yang menghubungkan antar jaringan komputer yang memiliki keluasan mendunia.

Dalam mengatur integrasi dan komunikasi jaringan digunakan standar protokol internet yaitu TCP/IP. TCP bertugas untuk memastikan bahwa semua hubungan bekerja dengan baik, sedangkan IP bertugas untuk mentrasmisikan paket data dari stu komputer ke komputer lainnya. untuk melancarkan kegiatan internet, maka internet harus didukung dengan ISP (Internet Service Provider). Apa itu ISP? ISP adalah suatu perusahaan yang menyediakan jasa layanan internet misalnya, telkom, CBN, indonet dan juga berbgai operator (indosat, telkomsel, xl, dll) yang juga menyediaka layanan internet.

Jumlah dari jaringan komputer yang membentuk internet itupun tidaklah sedikit bahkan lebih dari jutaan. kumpulan dari jutaan jaringan komputer tersebut membentuk satu jaringan komputer yang besar yang disebut dengan Cyber Space. Mengapa Cyber Space? karena jaringannya yang sangat luas (world wide).

B. Sejarah Internet

Awal mula internet pada tahun 1969 yang terus berkembang dari tahun ketahun dengan bertambahnya berbagai fasilitas yang berada di internet. Hingga saat ini internet terus berkembang, internet terus memperluar situs yang dapat diakses oleh pengguna internet.

>> Tahun 1969 -- Cikal bakal internet diprakarsai oleh proyek ARPANET (Advanced Research Project Agency Network) di Amerika Serikat. Proyek tersebut menujukan bahwa dengan memanfaatkan sistem dan software berbasis UNIX komunikasi bisa dilakukan tanpa adanya batasan jarak dengan jaringan telepon. Seiring dengan perkembangan proyek tersebut, munculah cikal bakal TCP/IP yang kita gunaan saat ini. Perkembangan rancaganpun semakain menuju kearah yang positif, internet yang awal mulanya hanya untuk kemajuan dibudang militer semakin meluas hingga untuk keperluan pendidikan dan umum.


>> Tahun 1972 -- Roy Tomlinson akhirnya berhasil menyempurnakan program e-mail yang dirancang untuk ARPANET. Karena kemudahnannya, e-mail langsung populer pada masa itu, disusul dengan kemunculan icon @ yang dikenal dengan sebutan 'at' atau 'pada' dalam Bahasa Indonesia.

>> Tahun 1973 -- Perkembangan jaringan ARPANET sampai keluar Amerika Serikat, ada saat itu komputer pertama yang menjadi anggota dari ARPANET adalah University College di London. Kemudian, dua hali komputer dari Vinton Cerf dan Bob Khan mempresentasikan gagasan mengenai jaringan komputer yang lebih besar di Universitas Sussex yang menjadi cikal bakal internet seperti sekarang ini.

>> Tahun 1976 -- Pada tanggal 26 Maret adalah hari bersejarah bagi perkembangan internet ketika Ratu Inggris  berhasil menggirimkan e-mail dari Royal Signals and Radar Establihment di Malvern. Internet berkembang semakin cepet dalam kurun waktu satu tahun ketika anggota ARPANET telah lebih dari 100 komputer sehingga terbentuklah jaringan network.

>> Tahun 1979 -- Tom Truscott, Jim Ellis dan Steve Bellovin berhaasil menciptakan newsgroup pertama dengan nama USENET.

>> Tahun 1981 -- France Telecom membuat gebrakan di dunia teknologi denga membuat telepon televisi pertama yang berguna untuk saling berhubungan dan sambil berhubungan video link.

>> Tahun 1990 -- Munculnya program editor dan browser yang ditemukan oleh Tim Berners Lie. Program tersebut memberikan kemampuan bagi pengguna untuk menjelajah jaringan komputer yang terhubung dan program tersebut diberinma www (world wide web).

>> Tahun 1992 -- Meningkatnya komputer yang tersambung dan jaringan tahun itu mencpai 1 juta komputer. 

>> Tahun 1994 -- Ditahun ini situs internet bertambah hingga mencapai 3000 alamat halaman. Ditahun ini muncul pula virtual-shopping atau e-retail di dunia internet dan bukan hanya itu lahirnya YAHOO! pun lahir pada tahun ini. Netscape Navigator 1.0. Dimana memungkinkan komputer berinteraksi dengan pengguna lainnya secara global, sepeti yang kita gunakan saat ini.

Internet terus berkembang baik di sisi pelayanan jasa maupun perkembangan iternet yang terus mengupdate versi-versi terbarunya. perkembangan internet saat ini semakin baik hingga internet bisa digunakan pada handphone yang hanya segenggam tangan. Hanya dengan operato yang mendukung jalannya aplikasi internet pada handphone.

Semoga tulisan ini dapat bermanfaat bagi pembaca :) :) :)

C. SUMBER

Komentar

Populer

Paham Keadilan serta Berbagai Macam Keadilan

Keadilan adalah kondisi kebenaran ideal secara moral mengenai sesuatu hal, baik menyangkut benda atau orang. Menurut John Rawls, filsuf Amerika Serikat yang dianggap salah satu filsuf politik terkemuka abad ke-20, menyatakan bahwa “Keadilan adalah kelebihan (virtue) pertama dari institusi sosial, sebagaimana halnya kebenaran pada sistem pemikiran”. Ada beberapa pengertian mengenai keadilan yang pada dasarnya sama, antara lain: a. Berdasarkan Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) , keadilan mengandung arti sifat perbuatan, perlakuan yang adil. Keadilan berarti perilaku/perbuatan yang dalam pelaksanannya memberikan kepada pihak lain sesuatu yang menjadi haknya dan semestinya harus diterima oleh pihak lain. b. Menurut pendapat W.J.S Poerwadarminto , keadilan berarti tidak berat sebelah, sepatutnya tidak sewenang-wenang. c. Berdasarkan Ensiklopedia Populer Politik Pembangunan Pancasila , keadilan diartikan sebagai keadaan yang menggambarkan di mana orang atau kelompok masyarakat

Pemahaman Ideologi dan Langkah-langkah Berpandangan Hidup Yang Baik

            Ideologi adalah pemikiran yang mencakup konsepsi mendasar mengenai kehidupan dan memiliki metode untuk merasionalkan pemikiran tersebut dengan sebuah fakta, metode menjaga pemikiran tersebut agar tidak menjadi absurd dari pemikiran-pemikiran yang lain dan metode untuk penyebarannya. Ideologi menurut saya mreupakan sebuah pandangan hidup suatu bangsa, contohnya adalah Pancasila. Pancasila merupakan suatu Ideologi Bangsa Indonesia yang berarti merupakan pandangan hidup bagi Bangsa Indonesia baik untuk pemimpin ataupun untuk masyarakatnya. Ideologi tersebut merupakan suatu kewajiban untuk dilaksankan oleh setiap lapisan masyarakatnya. Ideologi tersebut memiliki sebuah peraturan yang berupa undang-undang untuk memperkuat ideologi tersebut dan manjadi sebuah sanksi bagi masyarakat yang melanggarnya. Menurut para ahli pengertian Ideologi adalah : Ali Syariati, mendefinisikan ideologi sebagai keyakinan-keyakinan dan gagasan-gagasan yang ditaati oleh suatu kelompok, sua

hakikat manusia dan kebudayaan

Hakikat dalam kamus bahasa indonesia adalah intisari atau dasar. Selain itu, hakikat juga memiliki arti sebagai kenyataan yang sebenarnya atau sesungguhnya. Sedangakan manusia adalah makhluk ciptaan tuhan yang lebih sempurna di bandingkan hewan atau tumbuhan. Sehingga arti hakikat manusia itu adalah :       Hakikat manusia adalah hal – hal yang berkaitan mutlak dalam kehidupan manusia dan merupakan hal-hal yang secara pasti akan terjadi secara historis. Hakekat manusia itu sendiri adalah suatu sejarah, maka hakekat manusia itu sendiri hanya dapat dilihat dalam sejarah perjalanan manusia itu sendiri. Sehingga dapat pula diartikan bahwa hakikat manusia itu sendiri adalah sesuatu yang pasti ada dalam kehidupan manusia. Hakikat manusia itu sendiri adalah :     >    Makhluk ciptaan tuhan yang terdiri dari tubuh dan jiwa sebagai satu kesatuan yang utuh.     >    Makhluk ciptaan tuhan yang paling sempurna jika dibandingkan dengan makhluk lainnya.     > Makhluk biok